Entries by Vaaran

Reportase Event: ASTRAL (va)CATION, Re-trace dengan tujuan spesifik : Bulan

Halo Astralers! Bulan adalah satelit alami bumi satu-satunya dan merupakan satelit terbesar kelima dalam Tata Surya. Bulan berada pada rotasi sinkron dengan Bumi, yang selalu memperlihatkan sisi yang sama pada Bumi. (Sumber: Wikipedia) Informasi yang beredar mengatakan bahwa tidak ada kehidupan di Bulan, benar kah begitu? Kehidupan di Bulan pun masih menjadi sebuah misteri, banyak […]

Reportase Event: Re-trace Klinik Kendan

Halo Astralers! Siapa sih yang tidak tahu Klinik Kendan? Fasilitas kesehatan yang bisa diakses oleh siapapun yang biometriknya sudah teregistrasi di Kendan. Tanpa dipungut biaya, gratis! Tidak perlu memakai BPJS, KK dan lain sebagainya. Tinggal niatkan datang, ngantri, dan kita sudah bisa mendapatkan perawatan secara menyuluruh. Dokter dan perawatnya tidak akan bertanya macam-macam, karena sudah […]

Reportase Event: ASTRAL (va)CATION, Re-trace dengan tujuan spesifik : Borobudur

Halo Astralers! Pernah belajar sejarah kan ya? Dari buku? Guru di sekolah? Atau sharing sama teman-teman? Pasti macam-macam yaa sumber belajarnya. Naah, 31 Agustus 2022 Tim Jurnal Astral kembali mengajak para Astralers di Jurnal Astral untuk belajar bersama-sama, menggali informasi, memperoleh pesan, dan jalan jalan ke kuil Budha terbesar di dunia dalam event “Re-Trace destinasi […]

Reportase Event: Akselerasi 24 Agustus 2022

Halo para Astralers! Rabu 24 Agustus 2022, Jurnal Astral mengadakan event Akselerasi untuk membantu para member meng-upgrade power capacity-nya melalui latihan mengolah hawa panas yang disupport oleh Relay. Latihan kali ini diguide langsung oleh Kang Ash melalui Zoom Meeting. Selain itu ada tim Pemurni juga yang ikut serta memandu member untuk bersama-sama menembakkan energi Detofisikasi, […]

Reportase Event Re-charge 10 Agustus 2022

Halo astralers! Kali ini kami akan membawakan reportase event Re-charge 10 Agustus 2022. Alhamdulillah, pada event kali ini pun diikuti oleh banyak peserta Jurnal Astral, bahkan semakin banyak pula yang mulai mengerti teknis dari event Re-charge ini dan memberikan guide kepada peserta yang baru bergabung. Jam 20.00 WIB Relay ON untuk program energi Charging, Recovery, […]

Tentang Denyutan: Baru Saja Hidup

Story by: HV Genre: Sci-fi “Tarik, tarik, tarik! Itu anak kesedot kesana!” Sontak Rhaml dari tempatnya meminta Khran untuk segera melakukan penyelamatan. Dan malam yang senyap di penampungan (tempat penggemblengan calon kesatria), kala itu terbangun karenanya. “Lama-kelamaan saya merasa badan saya menjadi kecil, lalu melebur, dan hilang di ruang hampa tak terbatas.” Vizt yang sedang […]

Program Aplikasi Pemurnian: Detoksifikasi, Purifikasi, Defragmentasi, Regenerasi

Halo Astraler! Alhamdulillah, saat ini tim sedang mengupayakan untuk melibatkan anggota JA dalam misi membantu pemeliharaan dan perbaikan alam di bumi ini. Salah satu upayanya adalah dengan merutinkan program akselerasi melalui relay, yang kemudian dilanjutkan dengan program aplikasi pemurnian diantaranya Detoksifikasi, Purifikasi, Defragmentasi, dan Regenerasi, keempat program tersebut akan ditembakkan pada unsur air, tanah, dan […]

Astral Vacation Tematik : Peradaban Lemurian

Halo Astralers! Kali ini kami akan membawakan reportase event Astral tematik di Bulan Juli. Sebelumnya Tim sudah menyediakan polling di grup telegram yang bertujuan untuk menentukan destinasi jalan-jalan astral. Polling tertinggi tentu akan dijadikan destinasi jalan-jalan astral yang pertama. Dan ternyata banyak yang memilih Peradaban Lemurian sebagai destinasi perjalanannya. Event kali ini begitu spesial karena […]

Memaafkan Diri Menyembuhkan Rasa Sakit Tubuhku

Diceritakan oleh: Imas Suryati Perjalanan Astral menuju kendan. Siapa yang tidak menantikan event itu? Aku rasa banyak yang menantikannya, termasuk aku. Namun, sebelum berlatih, ku rasakan sakit yang menembus tulang belikatku. Dari mana asal sakit ini pun aku tidak tahu. Karena kebetulan sedang ada event jalan-jalan astral, maka aku meminta izin untuk mengakses Rumah Sakit […]