Reportase Event: ASTRAL (va)CATION, Re-trace dengan tujuan spesifik : Bulan
Halo Astralers! Bulan adalah satelit alami bumi satu-satunya dan merupakan satelit terbesar kelima dalam Tata Surya. Bulan berada pada rotasi sinkron dengan Bumi, yang selalu memperlihatkan sisi yang sama pada Bumi. (Sumber: Wikipedia) Informasi yang beredar mengatakan bahwa tidak ada kehidupan di Bulan, benar kah begitu? Kehidupan di Bulan pun masih menjadi sebuah misteri, banyak […]